Kampung bahasa payungi merupakan salah satu wadah kegiatan belajar bahasa asing yang ada di kota Metro, khususnya di Yosomulyo Kota Metro. Kampung bahasa payungi ini juga merupakan perpanjangan sayap dari Payungi sebagai upaya pemberdayaan masyarakat di Kota Metro.
https://instagram.com/payungikampungbahasa?igshid=YmMyMTA2M2Y=